Minggu, 10 November 2013

Resensi Indonesia Juara ke-3 Kompetisi Hacking Dunia

1.      Data Publikasi
a.       Judul Artikel         : Indonesia Juara Ke – 3 Kompetisi Hacking Dunia
b.      Penulis                   : Ardhi Suryadhi
c.       Penerbit                 : detikinet
d.      Tanggal                 : Jumat, 18/10/2013 18:06 WIB
e.       Tema                     : Security Internet

f.       Halaman                : 1/1

1.      Ringkasan
Capture The Flag merupakan bagian dari konfrensi tahunan Hack In The Box(HITB). Acara digelar 16 – 17 Oktober 2013 adalah kompetisi Hacking Internasional diikuti oleh 10 tim dari 7 negara. Negara yang mengikuti kompetisi ini diantara: Korea, Jepang, Belanda, Singapura, Malaysia, Vietnam, dan Indonesia.

1.      Keunggulan
Terdapat beberapa segi keistemewaan pada artikel ini, salah satunya bahasa yang dipergunakan sangat atraktif. Atraktif dalam artian penulis mengajak para pembaca seperti saling berinteraksi karena penulis menggunakan bahasa komunikatif. Kata-kata yang digunakan pun tidak terlalu berat dan kaku.

1.      Kelemahan
Terdapat beberapa kelemahan dari artikel tersebut, diantaranya penggunaan bahasa inggris yaitu Capture The Flag, Hack In The Box. Disini saya sebagai perevisi artikel tersebut, kurang memahami magsud dari kalimat tersebut. Kata-kata tersebut ditujukan untuk suatu julukan apa ada arti lain yang merujuk tentang kegiatan tertentu dalam artikel tersebut. Selain itu ada kata eksploitasi, reverse engineering, kriptografi, dan forensik. Mungkin kata-kata berikut ditujukan untuk suatu julukan bagi kompetisi tersebut, namun perevisi kurang begitu mengerti dan memahami tentang kata-kata tersebut.

1.      Saran
Isi dari artikel ini cukup menarik, karena menggunakan kata-kata yang tidak monoton. Tetapi ada baiknya jika kata-kata yang mungkin menurut sebagian orang awan sulit untuk memahami kata-kata tersebut. Selebihnya artikel yang dituliskan oleh penulis sudah cukup baik untuk diposting pada media elektronik.

1.      Lampiran
Dalam revisi kali ini, saya mengambil pada media elektronik yang lebih tepatnya media internet. Dengan bantuan Search Engine Goggle lalu saya mengetikan keyword http://inet.detik.com, lalu saya langsung tertuju pada sebuah artikel yang saya revisi ini. Disini saya akan menyertakan sebuah PrintScreen sebagai tanda bukti keasliannya sebuah artikel yang saya revisi.

Keaslian Artikel Pada Website


Sumber :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar